Bupati Bassam Kasuba Pantau Progres Pembangunan Masjid Alkautsar di Bacan

- Jurnalis

Jumat, 3 Januari 2025 - 21:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halsel – Bupati Halmahera Selatan, Hasan Ali Bassam Kasuba, bersama jajaran pemerintah daerah melaksanakan Safari Jumat sekaligus meninjau pembangunan Masjid Alkautsar di Desa Tomori, Kecamatan Bacan, Kabupaten Halmahera Selatan, Provinsi Maluku Utara, pada Jumat (03/01/2025).

Kegiatan Safari Jumat ini bertujuan sebagai sarana pemerintah daerah untuk menyampaikan informasi terkini, himbauan, harapan, serta pesan-pesan kepada masyarakat. Selain itu, kegiatan ini juga dimanfaatkan untuk melihat langsung progres pembangunan Masjid Alkautsar.

Baca Juga :  Ketua Tim Relawan Pemenangan MK-Bisa dan Bassam-Helmi, Apresiasi Kinerja KPUD dan Bawaslu Halmahera Selatan

Dalam sambutannya, Bupati Bassam Kasuba mengimbau masyarakat untuk terus menjaga ketertiban dan keamanan di lingkungan masing-masing.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mengajak masyarakat untuk bersinergi dengan pemerintah daerah dalam menjaga ketertiban dan keamanan di setiap lingkungan,” ujarnya.

Baca Juga :  Pemdes Sengga Baru dan BKKBN Halsel Gelar Penyuluhan Cegah Stunting

Kunjungan di Desa Tomori ini juga dimanfaatkan untuk meninjau proses pembangunan Masjid Alkautsar, yang saat ini masih dalam tahap pengerjaan.

“Masjid Alkautsar ini memiliki lokasi yang sangat strategis karena berada di pusat kota. Kami, pemerintah daerah, berharap proses pembangunannya dapat segera diselesaikan agar masjid ini dapat segera dimanfaatkan oleh masyarakat,” tutupnya.

Berita Terkait

Penguatan Birokrasi, Bassam Resmi Lantik Delapan Pejabat Pemkab Halsel
Jelang Nataru 2025, KUA Gane Barat Berbagi Air Mineral di Pelabuhan Saketa
Sosialisasi Empat Pilar, Alqassam Ingatkan Pentingnya Pancasila dan NKRI
Bassam Kasuba Antar Halsel Ukir Prestasi Digitalisasi Tingkat Nasional
Pemkab Halsel Buka Seleksi Terbuka JPT Pratama untuk 7 Jabatan Strategis
Dinamika Persaingan Usaha Dinilai Jadi Pemicu Isu Negatif
Tindak lanjut Edaran Bawaslu Nomor 41 Tahun 2025, Bawaslu Halsel Gelar Rakoor Bersama KPU.
57 Desa Terlambat LPJ, Fisik Tahap II Dipotong, Hanya Terima BLT dan Pangan
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 14:45 WIB

Penguatan Birokrasi, Bassam Resmi Lantik Delapan Pejabat Pemkab Halsel

Selasa, 23 Desember 2025 - 13:25 WIB

Jelang Nataru 2025, KUA Gane Barat Berbagi Air Mineral di Pelabuhan Saketa

Senin, 15 Desember 2025 - 19:53 WIB

Sosialisasi Empat Pilar, Alqassam Ingatkan Pentingnya Pancasila dan NKRI

Minggu, 7 Desember 2025 - 03:15 WIB

Bassam Kasuba Antar Halsel Ukir Prestasi Digitalisasi Tingkat Nasional

Selasa, 2 Desember 2025 - 07:49 WIB

Pemkab Halsel Buka Seleksi Terbuka JPT Pratama untuk 7 Jabatan Strategis

Jumat, 28 November 2025 - 09:37 WIB

Dinamika Persaingan Usaha Dinilai Jadi Pemicu Isu Negatif

Rabu, 26 November 2025 - 15:15 WIB

Tindak lanjut Edaran Bawaslu Nomor 41 Tahun 2025, Bawaslu Halsel Gelar Rakoor Bersama KPU.

Senin, 24 November 2025 - 20:59 WIB

57 Desa Terlambat LPJ, Fisik Tahap II Dipotong, Hanya Terima BLT dan Pangan

Berita Terbaru

Adventorial

Panitia Seleksi Umumkan Tiga Besar JPT Pratama Pemkab Halsel

Rabu, 7 Jan 2026 - 15:05 WIB